Manfaat Mengikuti Program:
Peserta mampu menunjukkan sikap profesional di bidang pelayanan sebagai seorang telesales (afektif)
Peserta mampu menganalisis pola komunikasi efektif dalam menjalankan aktivitas sebagai telesales (kognitif)
Peserta mampu mempraktikkan teknik komunikasi efektif dalam kegiatan penjualan (afektif)
Peserta mampu mengaplikasikan teknik storytelling dan olah vokal secara akurat dalam melakukan komunikasi efektif (psikomotor)
Peserta mampu melakukan negosiasi penjualan dengan pelanggan (psikomotor)
Peserta mampu menutup aktivitas penjualan (psikomotor)
Peserta mampu membuat naskah panggilan telepon yang sesuai dengan kaidah komunikasi persuasif (psikomotor)
Peserta mampu menilai kualitas komunikasi persuasif dalam melakukan layanan penjualan (kognitif)
Peserta mampu menunjukkan sikap persuasif dalam praktik penjualan melalui telepon (afektif)
Peserta mampu menganalisis aktivitas penjualan berdasarkan prinsip pelayanan prima sebagai seorang telesales (kognitif)
Peserta mampu menunjukkan sikap berempati dan penuh perhatian kepada pelanggan (afektif)
Peserta mampu menangani penolakan atau keberatan pelanggan (psikomotor)
Yuk Sapa Riska
Jika kamu masih bingung dan memiliki pertanyaan seputar prakerja, kalian bisa langsung konsultasi dengan tim admin kami
Sapa Riska
Rekomendasi Buat Kamu
Menguasai Strategi Penjualan bagi Sales Bisnis (Denpasar)
by Rumah Siap Kerja
Miswanto,
Rp 2.500.000
Mempraktikkan Hidroponik untuk Menjadi Petani Sayur Modern (Jakarta)
by Rumah Siap Kerja
Endud Badrudin,
Rp 2.500.000
Mempraktikkan Hidroponik untuk Menjadi Petani Sayur Modern (Semarang)
by Rumah Siap Kerja
Ahmad Ardan,
Rp 2.500.000
Menjadi Pengrajin Souvenir Berbahan Kanvas dengan Mempelajari Teknik Menjahit (Jakarta)
by Rumah Siap Kerja
Siti Syamsiah,
Rp 2.500.000
Link program berhasil disalin.